Hadapi Bilbao, Barcelona Harusnya Dapat Penalti Dua Kali?
Heri | 6 Januari 2017 06:17
Bola.net - - Barcelona harus menerima kekalahan 1-2 saat bertandang ke San Mames dalam leg pertama babak 16 besar Copa del Rey. barca tumbang oleh gol dari Aritz Aduriz dan Inaki Williams yang cuma bisa dibalas satu oleh Lionel Messi.
Dalam pertandingan ini, ada dua insiden yang membuat Barca merasa mereka harusnya mendapatkan hadiah penalti. Yang pertama adalah ketika Gerard Pique ditabrak oleh Iraizoz. Iraizoz terlambat mengantisipasi bola dan menabrak Pique yang sudah menyundul bola. Berikut videonya:
Yang kedua adalah ketika Neymar dijatuhkan oleh Etxeita di kotak terlarang. Etxeita menghalangi pergerakan Neymar ketika bola sudah mengalir. Namun wasit tak menggubris protes para pemain Barca yang mengerubunginya dan Barca pun tak mendapat penalti. Berikut videonya:
Meski kalah dalam pertandingan ini, Barca masih punya peluang besar untuk membalik kedudukan karena leg kedua akan dilangsungkan di Camp Nou pada 12 Januari mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
-
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05
-
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








