Hakim Garis El Clasico Diganti Mendadak
Editor Bolanet | 19 November 2015 06:42
Komite Teknis Wasit La Liga menganggap Borbalan sebagai kandidat terbaik tahun ini karena tidak mendukung Real Madrid maupun . Namun ada satu tindakan Komite Wasit yang akan memantik reaksi publik Spanyol.
Salah satu asisten Borbalan, Jorge Canelo Prieto, dicoret dari line-up tim wasit nanti. menurut Catalunya Radio, posisinya digantikan oleh Diego Barbero Sevilla.
Alasan pencoretan Prieto adalah karena sang asisten mengalami cedera. Namun hal ini agak ganjil mengingat Prieto sudah pernah dua kali menjadi asisten Borbalan sejak mengalami cedera itu.
Pergantian mendadak ini tentu memantik kecurigaan publik Spanyol. Pasalnya, sejak beberapa waktu lalu, sejak tudingan bahwa ada upaya dari pihak petinggi Komite Wasit untuk menguntungkan Madrid lewat asisten wasit. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













