Head to Head dan Statistik: Real Madrid vs Real Mallorca
Gia Yuda Pradana | 3 Januari 2024 08:28
Bola.net - Real Madrid akan menjamu Real Mallorca di Santiago Bernabeu pada pekan ke-19 La Liga 2023/2024. Pertandingan Madrid vs Mallorca ini akan kick-off Kamis, 4 Januari 2024, jam 01:15 WIB.
Dalam laga kandang vs Mallorca di La Liga musim lalu, Madrid menang 4-1. Mallorca sempat unggul lewat Vedat Muriqi menit 35, tapi Madrid kemudian mencetak empat gol melalui Federico Valverde menit 45, Vinicius Junior menit 72, Rodrygo menit 89, dan Antonio Rudiger menit 90+2.
Catatan Pertemuan di La Liga
Real Madrid menang: 40
Seri: 11
Real Mallorca menang: 11.
Head to Head Real Madrid vs Real Mallorca

5 Pertemuan Terakhir
05-02-2023 Mallorca 1-0 Madrid (La Liga)
11-09-2022 Madrid 4-1 Mallorca (La Liga)
15-03-2022 Mallorca 0-3 Madrid (La Liga)
23-09-2021 Madrid 6-1 Mallorca (La Liga)
25-06-2020 Madrid 2-0 Mallorca (La Liga).
5 Pertandingan Terakhir Real Madrid (M-S-M-M-M)
03-12-23 Madrid 2-0 Granada (La Liga)
09-12-23 Betis 1-1 Madrid (La Liga)
13-12-23 Union Berlin 2-3 Madrid (Liga Champions)
18-12-23 Madrid 4-1 Villarreal (La Liga)
22-12-23 Alaves 0-1 Madrid (La Liga).
5 Pertandingan Terakhir Real Mallorca (S-M-M-S-M)
03-12-23 Mallorca 0-0 Alaves (La Liga)
07-12-23 Valle de Egues 0-3 Mallorca (Copa del Rey)
10-12-23 Mallorca 1-0 Sevilla (La Liga)
17-12-23 Almeria 0-0 Mallorca (La Liga)
22-12-23 Mallorca 3-2 Osasuna (La Liga).
Statistik Pralaga Real Madrid vs Real Mallorca

- Madrid selalu menang dalam 6 laga kandang terakhir vs Mallorca di La Liga.
- Madrid selalu mencetak minimal 4 gol dalam 4 dari 5 laga kandang terakhir vs Mallorca di La Liga.
- Madrid tak terkalahkan dalam 12 laga terakhir di La Liga (M9 S3 K0).
- Madrid belum terkalahkan dalam laga-laga kandangnya di La Liga musim ini (M7 S1 K0).
- Madrid 4 kali nirbobol dalam 6 laga kandang terakhir di La Liga.
- Madrid selalu menang dalam 3 laga kandang terakhir di La Liga: 5-1 vs Valencia, 2-0 vs Granada, 4-1 vs Villarreal.
- Mallorca baru menang 3 kali di La Liga musim ini (M3 S9 K6).
- Mallorca tak terkalahkan dalam 5 laga terakhir di La Liga (M2 S3 K0).
- Mallorca tanpa kemenangan dalam 6 laga tandang terakhir di La Liga (M0 S2 K4).
- Mallorca selalu gagal mencetak gol dalam 4 laga tandang terakhir di La Liga: kalah 0-1 vs Sociedad, kalah 0-2 vs Betis, kalah 0-1 vs Atletico, seri 0-0 vs Almeria.
Klasemen La Liga
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Prediksi Real Madrid vs Real Mallorca 4 Januari 2024
- Rapor Pemain Man City saat Jinakkan Sheffield: Ederson Bikin Aman, Rodri dan Foden Istimewa, Alvarez
- Semua akan Manchester City pada Waktunya?
- Akhir Kemenangan Beruntun Luton, Akhir Tren Negatif Chelsea di Luar Kandang
- Luton vs Chelsea: Digendong Cole Palmer, Jantungan di Menit-menit Akhir
- Sudah Lama sejak Real Madrid Terakhir Kali Kalah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










