Iniesta: Barca Akan Berikan 200 Persen Lawan Atletico
Editor Bolanet | 13 Mei 2014 01:17
Barca memang kembali berpeluang menjadi juara La Liga setelah Atletico dan Real Madrid terpeleset di beberapa laga penting. Kini, Los Blancos bahkan sudah terlempar dari perburuan mahkota juara dengan satu laga tersisa.
Sementara itu, Barca dan Atletico bakal saling berhadapan di Camp Nou di pekan terakhir La Liga. Keduanya hanya berselisih tiga poin saja. Jika Blaugrana yang mengoleksi 86 poin bisa mengalahkan Los Rjiblancos yang memiliki 89 poin, maka mereka bisa juara karena unggul untuk urusan selisih gol.
Oleh karena itulah, Iniesta yakin, seperti halnya pada suporter, para penggawa Barca juga bakal bermain habis-habisan agar bisa menutup musim ini dengan trofi juara La Liga.
Mereka (para suporter) bakal memberikan 200 persen dukungannya, seperti halnya para pemain. Mari berharap kita bisa merayakan kemenangan secara bersama. Kami memiliki satu kesempatan terakhir untuk memenangkan liga di kandang dan di depan para suporter sendiri, serunya pada situs resmi klub. [initial]
Baca Juga:
- Xavi Jadi Rebutan Klub Elit EPL
- Kontrak Messi Diumumkan Pekan Ini?
- Barca Kucurkan 32 Juta Poundsterling Demi David Luiz?
- City Siap Angkut Xavi
- Alves: Tak Ada Kemenangan Tanpa Pengorbanan
- Zubizarreta Bungkam Soal Pertemuan dengan Enrique
- Bartra Optimis Tatap Final La Liga
- Zubizarreta Minta Barca Bersiap Sambut Final La Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00 -
Man of the Match Athletic Bilbao vs Qarabag: Gorka Guruzeta
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04