Iniesta: Barca Harus Lupakan Paris
Rero Rivaldi | 20 Februari 2017 13:40
Bola.net - - Andres Iniesta meminta untuk memanfaatkan waktu yang mereka punya sepekan mendatang guna fokus mengasah kemampuan di sesi latihan dan melupakan hasil buruk di Paris.
Barcelona mengejutkan banyak orang usai mereka dikalahkan PSG empat gol tanpa balas di leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Parc des Princes pekan lalu.
Situasi tim Catalan tidak jadi lebih baik meski mereka menang 2-1 atas Leganes dini hari tadi. Klub membutuhkan penalti di menit ke-90 dari Lionel Messi untuk meraih tiga angka penuh dan mereka beberapa kali mendapatkan cemooh dari para suporter yang memadati Camp Nou.
Namun Iniesta menyebut bahwa kini adalah waktu yang tepat bagi Barca untuk menenangkan diri.
Ada banyak orang tahu ini akan menjadi laga yang sulit usai pertandingan Liga Champions, tutur Iniesta menurut Sport.
Sekarang, kami punya sepekan untuk mengisi kembali baterai kami dan sedikit melupakan Paris.
Kami masih harus banyak bekerja keras, namun kami harus terus percaya dan yakin dengan apa yang kami lakukan.
Barca masih tertinggal satu angka dari Real Madrid, yang duduk di puncak klasemen sementara La Liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








