Jadwal La Liga Pekan Ini Live di beIN Sports dan Vidio, 30 Agustus - 1 September 2025
Ari Prayoga | 29 Agustus 2025 16:31
Bola.net - Jadwal siaran langsung La Liga pekan ini, 30 Agustus hingga 1 September 2025. Liga Spanyol menggelar laga-laga dari pekan ke-3 musim 2025/2026, siaran langsung di beIN Sports dan live streaming di Vidio.
Juara bertahan Barcelona akan berupaya melanjutkan start impresif mereka ketika bertandang ke markas Rayo Vallecano. Barca lagi-lagi difavoritkan meraih kemenangan di laga ini.
Sementara itu, Real Madrid akan menjamu Mallorca di Santiago Bernabeu. El Real tentu saja ingin menjaga tren positif mereka di awal musim ini.
Berikut jadwal La Liga 2025/2026 pekan ini selengkapnya.
Sabtu, 30 Agustus 2025
- 00:30 WIB - Elche vs Levante - beIN Sports 3, Vidio
- 02:30 WIB - Valencia vs Getafe - beIN Sports 1, Vidio
- 22:00 WIB - Deportivo Alaves vs Atletico Madrid - beIN Sports 3, Vidio
Minggu, 31 Agustus 2025
- 00:00 WIB - Real Oviedo vs Real Sociedad - beIN Sports 3, Vidio
- 00:30 WIB - Girona vs Sevilla - beIN Sports 1, Vidio
- 02:30 WIB - Real Madrid vs Mallorca - beIN Sports 1, Vidio
- 22:00 WIB - Celta Vigo vs Villarreal - beIN Sports 3, Vidio
Senin, 1 September 2025
- 00:00 WIB - Real Betis vs Athletic Bilbao - beIN Sports 1, Vidio
- 00:30 WIB - Espanyol vs Osasuna - beIN Sports 3, Vidio
- 02:30 WIB - Rayo Vallecano vs Barcelona - beIN Sports 1, Vidio
Klasemen La Liga 2025/2026
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 19 Januari 2026, 09:53
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
LATEST UPDATE
-
Paul Scholes vs Lisandro Martinez Memanas, Sindiran Berlanjut Usai Derby Manchester
Liga Inggris 19 Januari 2026, 10:18
-
Jorge Martin Berpotensi Tetap Bela Aprilia di MotoGP 2027, Motor Terbaik Setelah Ducati
Otomotif 19 Januari 2026, 10:10
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 19 Januari 2026, 09:53
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
-
Sepatu Emas di Tengah Luka: Brahim Diaz Rajai Daftar Top Skor Piala Afrika 2025
Piala Dunia 19 Januari 2026, 09:20
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Persija dan Playmaker Brasil Sepakat Berpisah, Segera Bergabung dengan Arema FC
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 08:47
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48






