Jadwal Liga Spanyol 2022-23: Barcelona vs Valladolid Live Streaming di Vidio
Richard Andreas | 26 Agustus 2022 23:30
Bola.net - Jadwal Liga Spanyol 2022/23, Barcelona vs Real Valladolid. Kedua tim bakal bertanding di Spotify Camp Nou akhir pekan ini, Senin (29/8/2022), live streaming di Vidio.
Barcelona mengincar kemenangan kedua. Calon korbannya adalah Valladolid, klub promosi milik Ronaldo Nazario, striker legendaris Brasil yang pernah berseragam Barcelona pada musim 1996/1997 silam.
Barcelona mengawali musim ini dengan kegagalan menang. Tim besutan Xavi itu ditahan Rayo Vallecano 0-0 di kandang. Namun, mereka 'meledak' di pekan kedua, menang 4-1 atas tuan rumah Real Sociedad.
Yuk simak jadwal Barcelona di Liga Spanyol akhir pekan ini, Bolaneters!
Hasil pertandingan Barcelona
Barcelona 0-0 Rayo Vallecano
Real Sociedad 1-4 Barcelona
Jadwal Barcelona akhir pekan ini
Pertandingan: Barcelona vs Real Valladolid
Venue: Spotify Camp Nou
Waktu: Senin, 29 Agustus 2022
Kick-off: 00.30 WIB
Live Streaming: Vidio (klik di sini)
Jadwal Barcelona selengkapnya
29/8/22 | Barcelona vs Valladolid
03/9/22 | Sevilla vs Barcelona
10/9/22 | Cadiz vs Barcelona
18/9/22 | Barcelona vs Elche
2/10/22 | Mallorca vs Barcelona
9/10/22 | Barcelona vs Celta Vigo
Klasemen Liga Spanyol 2022/23
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






