Jadwal Padat, Valverde Berencana Parkir Messi dan Suarez?
Heri | 1 Maret 2018 08:20
Bola.net - - Manajer , Ernesto Valverde mengindikasikan bahwa ia bisa saja mengistirahatkan beberapa pemain pentingnya. Menghadapi jadwal padat, Valverde tak menutup kemungkinan akan melakukan rotasi saat menghadapi lawan yang relatif mudah.
Sebelumnya Valverde sudah mengeluhkan jadwal padat Barca jelang pertandingan melawan Atletico Madrid. Barca harus berhadapan dengan Las Palmas tengah pekan ini sebelum kemudian berhadapan dengan Atletico Madrid akhir pekan nanti. Sementara itu, Atleti bisa beristirahat sepanjang pekan.
Kita lihat saja besok apakah Lionel Messi dan Luis Suarez akan bermain. Kami memiliki istirahat yang cukup menjelang bertemu Las Palmas. Saya sebenarnya tak mau memikirkan pertandingan kami selanjutnya dan hanya fokus pada Las Palmas. Tiga poin akan sangat penting bagi kami untuk menjauhkan diri dari para pengejar, terang Valverde kepada Marca.
Valverde juga mengatakan bahwa Gerard Pique sudah sepenuhnya fit. Sempat ada kekhawatiran mengenai konfisi Pique lantaran ia harus ditarik keluar saat Barcelona menjamu Girona akhir pekan lalu.
Pique baik-baik saja, dia sudah berlatih normal kemarin. Kalau besok dia bermain, itu artinya dia sudah fit. Saya memang harus menariknya keluar saat berhadapan dengan Girona, tapi itu tak ada hubungannya dengan cedera. Kalau dia memang sudah fit, artinya dia siap bermain. Tak ada yang aneh.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona vs Copenhagen: Rekor Produktivitas Jadi Modal Tuan Rumah
Liga Champions 27 Januari 2026, 16:45
-
Marc Casado Aman di Camp Nou, Hansi Flick Tak Mau Lepas
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 14:48
-
Kontrak Baru Fermin Lopez di Barcelona Hampir Rampung, Apa Isi Kesepakatannya?
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 14:38
-
Marc-Andre ter Stegen Tinggalkan Barcelona, Posisi Kapten Tidak Akan Diganti
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Athletic Club vs Sporting - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:18
-
Live Streaming Pafos vs Slavia Praha - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:17
-
Live Streaming Ajax vs Olympiacos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:16
-
Live Streaming Club Brugge vs Marseille - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:15
-
Live Streaming Leverkusen vs Villarreal - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:14
-
Live Streaming PSV vs Bayern - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:10
-
Live Streaming Liverpool vs Qarabag FK - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:09
-
Live Streaming PSG vs Newcastle - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:08
-
Live Streaming Man City vs Galatasaray - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:07
-
Live Streaming Arsenal vs Kairat - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:06
-
Live Streaming Barcelona vs Copenhagen - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:05
-
Live Streaming Monaco vs Juventus - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:04
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04



