Jamu Da Nang, Kabau Sirah Terancam Tanpa Jandia dan Vizcarra
Editor Bolanet | 13 Mei 2013 11:55
Jandia kemungkinan tak bisa mengawal gawang Semen Padang dalam laga yang bakal dihelat di Stadion Haji Agus Salim Padang, Selasa (14/05). Kiper tangguh ini bisa jadi harus absen karena menderita cedera bahu, yang didapatnya kala menghadapi Perseman Manokwari di Indonesian Premier League, beberapa hari lalu.
Sementara, lini tengah Semen Padang juga kemungkinan bakal kehilangan Esteban Vizcarra. Gelandang tangguh ini cedera pada jari kakinya, ujar Media Officer Semen Padang, Ronny Suhatril.
Namun, meski harus menghadapi kemungkinan tampil tanpa dua pemain andalannya, tim pelatih Semen Padang tak pusing. Mereka mengaku telah mempersiapkan skenario dan pemain pengganti apabila dua pemain ini benar-benar tak bisa turun di laga tersebut.
Sebagai pelapis Jandia, Pelatih Semen Padang Jafri Sastra dan Pelatih Kiper Semen Padang Zulkarnain Zakaria, telah mempersiapkan Fakhrurrazi. Namun, Zulkarnain menegaskan ingin menanti kepastian kondisi Jandia terlebih dahulu, sebelum memutuskan memainkan Fakhrurrazi.
Sementara, sebagai pelapis Vizcarra, Jafri Sastra mengaku memiliki beberapa pilihan. Pemegang Lisensi A Kepelatihan dari AFC ini memiliki stok pemain yang cukup melimpah di lini tengah timnya.
Ada M.Nur Iskandar, Hendra Bayauw bahkan Ricky Ohorella yang bisa menempati posisi Vizcarra jika memang dia tidak bisa main di hari H, tandas Jafri. (den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persija Jakarta 22 Desember 2025
Bola Indonesia 21 Desember 2025, 17:11
-
Bencana Alam Sumatra Tak Pengaruhi Jadwal Pertandingan BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 19 Desember 2025, 20:35
-
BRI Super League: 6 Kemenangan Beruntun Jadi Modal Persija Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 18 Desember 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




