Jamu Valencia, Enrique Minta Dukungan Penuh Suporter
Editor Bolanet | 17 April 2015 20:51
Valencia musim ini tampil impresif. Di bawah asuhan Nuno Espirito Santo, Los Che saat ini bisa nangkring di urutan empat klasemen sementara La Liga dengan koleksi poin 65, terpaut delapan angka dari Real Madrid yang ada di peringkat dua.
Di pertemuan pertama di Mestalla, Barca memang menang 0-1. Namun hasil itu diraih dengan tak mudah. Enrique pun yakin bahwa di pertemuan kali ini Valencia juga akan sangat sulit ditaklukkan. Oleh karena itulah, ia berharap para fans bisa menciptakan atmosfer yang luar biasa di dalam stadion nanti
Dengan kesulitan yang akan dihadirkan oleh Valencia besok, seperti yang mereka lakukan ketika kami berlaga di stadion mereka, artinya saya harus meminta pada fans untuk memberikan dukungan ekstra, ujarnya seperti dilansir AS.
kami bisa menjadi lebih kuat ketika kami mendapatkan dukungan dari para fans. Kami berharap mereka bisa membuat kehadiran mereka sangat terasa di stadion dan mereka bisa membantu kami untuk meraih poin penuh, sambung Enrique. [initial]
Baca Juga:
- Prediksi & Preview La Liga: Barcelona vs Valencia
- Data dan Fakta La Liga: Barcelona vs Valencia
- Enrique Tinggalkan Barca Musim Depan?
- Poyet Kaget Luiz Bisa Diperdaya Nutmeg Suarez
- Poyet Puji Setinggi Langit Kerja Sama Padu Trio MSN Barca
- Poyet: Barca Sudah Sadari Potensi Suarez
- Balapan Klub 100 Trio MSN Barca vs BBC Madrid, Siapa Menang?
- 5 Pemain Barcelona Dengan Rasio Gol Terbaik di UCL
- Brace Bersejarah Luis Suarez
- Kisah Luis Suarez Berjuang Demi Cinta Sejati di Barcelona
- Pique Girang Torehkan Rekor 300 Laga di Barca
- Paul: Barcelona Cuma Terdiri dari Manusia Biasa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









