Jawaban Konyol Santiago Solari Saat Ditanya Soal Taktik Madrid
Richard Andreas | 31 Oktober 2018 09:20
Bola.net - - Pelatih interim Real Madrid, Santiago Solari tampaknya masih belum siap mengatasi tekanan di panggung tertinggi klub tersebut. Solari memang berpengalaman di Real Madrid Castilla, tetapi sepertinya dia belum cukup untuk skuat utama.
Solari ditunjuk sebagai pelatih sementara pasca pemecatan Julen Lopetegui. Dia punya waktu dua pekan untuk membuktikan kemampuannya sebelum Madrid mendatangkan pelatih anyar.
Selama melatih Castilla, Solari dikenal sebagai pelatih yang kaya taktik. Dia bukanlah pelatih yang hanya mengandalkan satu cara bermain saja.
Kehadiran Solari dipercaya akan meningkatkan mental skuat Madrid. Baca komentar selengkapnya di bawah ini:
Dua Bola
Saat ini Solari sedang mempersiapkan diri menghadapi laga debutnya kontra Melilla di Copa del Rey. Nahasnya, Solari sepertinya belum mempersiapkan jawaban yang tepat saat ditanya soal taktik Madrid.
"Gagasan kami adalah pergi ke Melilla dan bermain dengan dua bola," tegas Solari dikutip dari marca.
"Tim kami sedang tersakiti, tetapi sangat bersemangat untuk memulai dan membalikkan situasi."
"Ini adalah tim para juara dan pejuang," sambung dia.
Bersemangat

Lebih lanjut, Solari mengaku sangat bersemangat memulai petualangan barunya. Dia akan memberikan seluruh kemampuannya, sebab melatih Madrid adalah kesempatan hebat.
"Kami harus berani keluar dan bermain. Bersaing, mencoba meraih kemenangan dengan tim para jawara ini."
"Saya sangat bersemangat dan sangat puas. Melatih Madrid adalah kesempatan hebat," pungkasnya.
Berita Video
Caretaker Real Madrid, Santiago Solari ternyata penggemar berat Lionel Messi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




