Jese: Madrid Sedang Dalam Kondisi Top
Editor Bolanet | 12 Mei 2016 10:43
Real wajib menang atas Deportivo La Coruna di Riazor, untuk mempertahankan peluang mereka menjadi juara Divisi Primera musim ini.
Jese lantas mengatakan pada Real Madrid TV: Kami mempersiapkan pertandingan melawan Deportivo sama seperti pertandingan lainnya. Kami ingin melihat satu sama lain dan memberikan yang terbaik, karena kami tidak boleh terpeleset.
Hal terburuk bagi kami adalah gagal dan kemudian ada kejutan yang terjadi di Granada. Kami akan pergi ke sana untuk menang, seperti yang kami lakukan biasanya. Kami sudah mulai bersiap, mulai hari ini. Saya melihat semua anggota tim ada dalam kondisi yang bagus.
Kami amat ingin memenangkan laga pamungkas La Liga musim ini. Memenangkan gelar juara memang bukan kami yang menentukan, namun kami tidak boleh terpeleset. Kami adalah Real Madrid dan kami harus menang, meraih tiga angka, dan menanti apa yang terjadi di Granada nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








