Jika Jadi Presiden, Laporta Putus Qatar dari Barca
Editor Bolanet | 22 Juni 2015 07:40
Salah satu contohnya adalah kerjasama dengan Qatar Foundations. Kerjasama itu akhirnya berbuah putusnya tradisi jersey tanpa sponsor finansial di Barca.
Pada 2013 silam, Barca menerima ketika Qatar Airways menyodorkan uang banyak untuk mengakhiri tradisi mereka. Namun Laporta menegaskan bahwa ada banyak cara untuk mendapatkan uang tanpa harus menghilangkan nilai-nilai yang ada di klub.
Saya jamin akan ada keberlangsungan. Tulang punggung skuat kali ini hampir sama seperti ketika kami pergi. Barca juga memiliki banyak cara untuk mendapatkan penghasilan, selain mencari sponsor jersey. Ini masalah prinsip dan nilai. Saya ingin mengembalikan nilai-nilai tradisi di Barca, tegas Laporta kepada Mundo Deportivo.
Laporta merupakan Presiden yang mengawali siklus kesuksesan Barca. Siklus itu diawali dengan ditunjuknya Josep Guardiola sebagai pelatih utama pada 2008 silam. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Barcelona di Liga Champions Sudah Tidak Bermain Selama Lebih dari Sebulan
Liga Champions 19 Januari 2026, 15:00
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














