Ke Mana Lionel Messi Berlabuh, Luis Suarez akan Mengikuti
Yaumil Azis | 27 Agustus 2020 07:05
Bola.net - Hubungan dua bintang Barcelona, Lionel Messi dan Luis Suarez, rupanya sangat dekat. Sampai-sampai Suarez diklaim bakalan mengikuti ke manapun penyerang berkebangsaan Argentina itu pergi.
Messi dan Suarez merupakan tandem di lini depan Barcelona. Dulu, sebelum Neymar pindah ke PSG, klub berjuluk Blaugrana tersebut punya trio mengerikan bernama 'MSN' yang diambil dari inisial nama ketiga penyerangnya.
Namun era tersebut telah berakhir. Dan pada tahun 2020 ini, kebersamaan Suarez dan Messi dengan Barcelona nampaknya juga akan selesai. Semua bermula saat Messi mengirimkan permintaan meninggalkan Barcelona di musim panas ini.
Kabar tersebut membuat penikmat sepakbola gempar. Di sisi lain, Barcelona juga dipastikan akan kehilangan Luis Suarez karena sang pelatih baru, Ronald Koeman, tidak membutuhkan jasanya di musim depan.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
Hubungan yang Begitu Erat
Menilik situasi dari kabar yang beredar, nampaknya Messi dan Suarez akan pisah jalur. Messi diberitakan sedang memilih satu dari tiga klub raksasa Eropa, Manchester City, PSG dan Inter Milan.
Sementara itu, Suarez diberitakan akan bergabung dengan salah satu dari dua klub raksasa lainnya, Ajax Amsterdam dan Juventus. Namun bukan berarti keduanya tidak bisa bermain di satu klub yang sama musim depan.
Agen Suarez, Alejandro Balbi, mengatakan kalau Messi dan kliennya memiliki hubungan yang sangat rekat. Karena itulah, situasi di mana Suarez dan Messi tergabung dalam satu klub yang lain mungkin saja terjadi.
"Masa depan Messi akan memiliki pengaruh terhadap Suarez, sebab mereka adalah teman baik. Mereka akrab baik di dalam maupun luar lapangan," ucap Balbi kepada TyC Sports.
"Ada rasa cinta bak seorang saudara di antara Messi dan Suarez, mereka tak bisa dipisahkan, selalu bersama," lanjutnya.
Kebanjiran Tawaran
Usianya yang telah mencapai 33 tahun bisa membuat Suarez berakhir tanpa klub di musim panas ini. Namun Balbi tidak khawatir, sebab dirinya sudah menerima sejumlah tawaran dari berbagai klub untuk kliennya itu.
"Tawaran berhujanan dari semua sisi karena dia adalah seorang pencetak gol hebat di sepakbola. Ada latar belakang [pada keputusan Barca] yang tidak melulu soal olahraga," tambah Balbi.
"Keluarganya tinggal di Barcelona dan ini bukanlah kasus yang sebagian besar pemain mampu bangkit dan melupakannya. Dia akan menyelesaikan ini bersama keluarga," pungkasnya.
(Goal International)
Baca Juga:
- Quique Setien Ikut Mengirimkan Faks kepada Barcelona, Apa Isinya?
- Ismed Sofyan: Lionel Messi, Bertahanlah di Barcelona
- Baru Diperkenalkan Barcelona, Trincao Langsung Desak Lionel Messi Bertahan
- 'Manchester City adalah Opsi Terbaik Buat Lionel Messi'
- Kepergian Lionel Messi dari Barcelona Akan Terasa Sangat Menyakitkan Bagi La Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


