Kegembiraan Para Pemain Barcelona Usai Bantai Real Madrid di Bernabeu
Aga Deta | 21 Maret 2022 08:42
Bola.net - Barcelona berhasil mengalahkan Real Madrid dalam duel El Clasico. Kesuksesan itu disambut gembira para pemain Blaugrana.
Barcelona berkunjung ke markas Real Madrid pada Senin (21/3/2022) dini hari WIB. Bermain di Santiago Bernabeu, Blaugrana menang dengan skor telak 4-0.
Pierre-Emercik Aubameyang menjadi bintang kemenangan Barcelona dengan mencetak dua gol. Sementara dua gol sisanya disumbangkan oleh Ronald Araujo dan Ferran Torres.
Berkat hasil ini, Barcelona masih berada di peringkat ketiga klasemen La Liga dengan 54 poin dari 28 pertandingan. Mereka berjarak tiga poin dari Sevilla yang menghuni posisi kedua.
Keberhasilan ini pun dirayakan skuat Barcelona di akun media sosial mereka masing-masing. Berikut beberapa di antaranya.
Pierre-Emerick Aubameyang
"Hello dari pemain yang sudah habis."
Adama Traore
"Sulit untuk melupakan malam pertama saya di Bernabeu."
Pedri Gonzalez
"Clasico yang akan selalu diingat."
Memphis Depay
"Malam yang luar biasa!! Visca Barca!! Tim yang luar biasa. Selamat @DaniAlvesD2. Bukan cara yang buruk untuk mendapatkan laga ke-400!! Malam legendaris yang sesungguhnya."
Marc-Andre Ter Stegen
"Ini adalah cara untuk bermain. Malam yang membanggakan di Bernabeu @FC Barcelona"
Martin Braithwaite
"Malam yang akan selalu diingat."
Ferran Torres
"Malam ajaib. Ini adalah BARCA!"
Gerrard Pique
"Kami kembali."
Jordi Alba
"Pertandingan besar dari seluruh tim! Bangga jadi culer."
Dani Alves
"Terima kasih teman-teman atas hadiahnya, Anda tidak melakukan apa pun selain kewajiban Anda. Di pertandingan ke-400 tidak bisa berhenti memberi saya malam seperti ini!"
Ronald Araujo
"Malam luar biasa. Laga yang luar biasa dari semuanya!. Puji Tuhan."
Frenkie De Jong
Sumber: Twitter, Instagram
Baca Juga:
- Klasemen Liga Spanyol Usai Barcelona Permalukan Real Madrid di Bernabeu
- Suara Fans Barcelona: Dembele Reborn, Aubameyang Ajaib, Xavi Ball Nih!
- Suara Fans Real Madrid: Ancelotti Out, Terlalu Bergantung Benzema!
- Man of the Match Real Madrid vs Barcelona: Pierre-Emerick Aubameyang
- Hasil Pertandingan Real Madrid vs Barcelona: Skor 0-4
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







