Kepulangan Thiago ke Barca Dihalangi Amarah Sang Ayah
Rero Rivaldi | 21 November 2017 14:00
Bola.net - - diklaim terus mempertimbangkan untuk memulangkan lagi gelandang Bayern Munchen, Thiago Alcantara, ke Camp Nou.
Barca hingga kini masih terus mencoba mendatangkan pemain anyar untuk menggantikan posisi sang veteran dan kapten, Andres Iniesta. Nama Thiago lantas beberapa kali muncul dalam laporan yang beredar di Catalan.
Pandit OK Diario, Eduardo Inda, mengatakan Barca sudah mengontak ayah Thiago dan agennya, Mazinho, mengenai kemungkinan pulang ke Camp Nou di musim panas.
Namun demikian, keduanya butuh untuk diyakinkan dulu sebelum bisa mengambil keputusan.
Barcelona coba merekrut lagi Thiago Alcantara di musim panas, jelas Inda.
Namun Mazinho, ayahnya, marah dengan perlakuan yang mereka terima dari manajemen Barca ketika mereka masih di sana. Namun anda sama sekali tak bisa menutup kemungkinan Thiago mengenakan seragam Barca musim depan.
Penghalang lain dalam upaya Barca memulangkan Thiago adalah klausul sang pemain di Bayern, yang artinya klub Catalan harus melakukan negosiasi intens dengan klub Jerman soal nilai transfernya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





