Khedira Ngebet Gabung Bayern
Editor Bolanet | 20 Agustus 2014 02:12
Gelandang bertahan asal Jerman tersebut saat ini memang diisukan bakal angkat kaki dari Santiago Bernabeu. Kontraknya saat ini tersisa setahun lagi. Ia pun disebut bakal mendarat ke Premier League, karena Arsenal dan Chelsea dikabarkan sangat menginginkan servisnya.
Namun, kabar terbaru dari ESPN menyebutkan bahwa Khedira kini memilih untuk melanjutkan karirnya di Bundesliga bersama Bayern.
Sementara itu, Die Roten sendiri juga disebut ingin mendatangkan gelandang anyar. Sebab, salah satu pemain andalan mereka di lini tengah, Javi Martinez, bakal absen lama karena mengalami cedera lutut parah.
Madrid sendiri sebelumnya mendatangkan Khedira dari klub Bundesliga, VfB Stuttgart, pada tahun 2010 lalu. [initial]
Sudah Baca?
- Lepas Navas ke Madrid, Reputasi Levante Terangkat
- Hamann Bandingkan Rooney Dengan Cristiano Ronaldo
- Bagi Cewek Cantik Ini, CR7 Adalah Bintang Barcelona
- Bersama Kroos, Ancelotti Yakin Madrid Makin Berkuasa di Lapangan
- Enrique: Kualitas Madrid Motivasi Barca
- Video: Candaan Ronaldo Gagal Pancing Emosi Coentrao
- Video: Arbeloa Kasari James Rodriguez di Sesi Latihan
- Simeone Nilai Piala Super Spanyol Tak Bergengsi
- Simeone: 95 Juta Euro, Madrid Cuma Dapat Dua Pemain
- Ancelotti Tak Yakin Dengan Masa Depan Di Maria
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




