Kontrak Diperpanjang Madrid, Modric Ingin Lebih Banyak Gelar
Editor Bolanet | 20 Agustus 2014 23:49
- Peraih 10 gelar Champions, Real Madrid telah resmi memperpanjang kontrak Luka Modric hingga 2018.
Modric yang direkrut dari Tottenham Hotspur dua tahun lalu mengaku sangat berbahagia dengan kontrak barunya, gelandang Kroasia itu juga berterima kasih pada presiden Florentino Perez.
Lebih lanjut, Modric ingin memberikan lebih banyak gelar bagi Los Blancos.
Saya ingin mengembalikan kepercayaan yang telah diberikan dengan menampilkan yang terbaik dalam tahun-tahun mendatang.
Saat gabung Madrid semua mimpi saya menjadi nyata. Dua tahun ini sungguh luar biasa. Saya harap dalam dua tahun berikutnya kami bisa meraih lebih banyak gelar. kata gelandang 28 tahun itu pada RealMadrid TV.
Real Madrid sudah mengamankan gelar UEFA Super Cup, satu dari enam gelar musim ini.
Sabtu (23/08) nanti, Los Merengues berpeluang meraih gelar kedua di kandang Atletico Madrid dalam ajang Supercopa de Espana. [initial]
(fote/dct)
Modric yang direkrut dari Tottenham Hotspur dua tahun lalu mengaku sangat berbahagia dengan kontrak barunya, gelandang Kroasia itu juga berterima kasih pada presiden Florentino Perez.
Lebih lanjut, Modric ingin memberikan lebih banyak gelar bagi Los Blancos.
Saya ingin mengembalikan kepercayaan yang telah diberikan dengan menampilkan yang terbaik dalam tahun-tahun mendatang.
Saat gabung Madrid semua mimpi saya menjadi nyata. Dua tahun ini sungguh luar biasa. Saya harap dalam dua tahun berikutnya kami bisa meraih lebih banyak gelar. kata gelandang 28 tahun itu pada RealMadrid TV.
Real Madrid sudah mengamankan gelar UEFA Super Cup, satu dari enam gelar musim ini.
Sabtu (23/08) nanti, Los Merengues berpeluang meraih gelar kedua di kandang Atletico Madrid dalam ajang Supercopa de Espana. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















