Laris Manis, Dilepas Madrid Silva Banyak Tawaran
Editor Bolanet | 25 Agustus 2015 22:47
Dari situlah kabar mengenai masa depan pemain 22 tahun tersebut berhembus. Sejumlah media mengatakan jika Silva akan segera dilepas dengan status pinjaman ke klub yang berminat.
Mengetahui kabar tersebut, AS melansir jika lima klub disinyalir akan segera mengajukan tawaran mereka untuk memboyong mantan pemain Cruzeiro tersebut. Kelima klub itu adalah Marseille, Arsenal, Southampton, Chelsea dan Manchester United.
Hingga saat ini, berita terbaru soal Silva belum juga dijelaskan oleh pihak Los Blancos sebagai pemilik sah pemain yang bersangkutan.
Silva diboyong oleh Madrid di jendela transfer musim lalu dari Cruzeiro dengan harga 14 juta Euro.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04
LATEST UPDATE
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04