Lawan Eibar, Madrid Belum Tentu Mainkan Isco dan James
Editor Bolanet | 8 April 2016 21:46
Madrid diprediksi akan melakukan beberapa rotasi pemain saat melawan Eibar. Beberapa pemain yang tampil pada laga kontra Wolfsburg akan dicadangkan. Sebagai gantinya, nama dan James Rodriguez akan kembali menghuni susunan pemain.
Kita lihat saja besok, ujar Zidane kepada awak media seperti dikutip dari Soccerway.
Kita hanya ingin memasuki pertandingan dengan kondisi yang lebih kuat dan tidak memberikan kesempatan kepada lawan kami, sambungnya.
Sementara itu, terkait pemain yang sedang cedera, pelatih asal Prancis ini memiliki harapan yang besar kepada Karim Benzema dan Raphael Varane akan sembuh dan siap bermain.
Benzema akan ikut dalam sesi latihan dan daya berharap dua pemain ini bisa tersedia dalam pertandingan, tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















