Lawan Eibar, Neymar dan Adriano Cetak Rekor Pribadi
Editor Bolanet | 16 Maret 2015 10:07
Full back Barca, Adriano menjalani laga ke 100 nya di liga bagi Barcelona, sedangkan Neymar mencatatkan 300 penampilan di level klub, baik untuk Barcelona maupun Santos.
Adriano yang didatangkan pada musim 2010/11 lalu telah mencatatkan total 161 penampilan untuk Blaugrana. Pemain yang direkrut dengan biaya 9 juta Euro itu sudah menyumbangkan 16 gol.
Sedangkan Neymar sudah menjalani 225 laga bagi Santos dan 75 bersama Barcelona, yang menggenapkan total penampilannya di level klub menjadi 300.
Penyerang asal Brasil itu baru saja kembali ke tim usai menjalani hukuman akumulasi kartu. [initial]
Baca Juga:
- Messi: Sekarang Barca Harus Pikirkan City
- Ditunggu City dan Real, Enrique Anggap Pekan Ini Tak Penting
- 'Kemenangan di Clasico Bakal Lesatkan Madrid'
- Barcelona Menang Enrique Tetap Puji Eibar
- Barca Disebut Tak Bermain Baik, Enrique Tertawakan Wartawan
- [Video] Dribble Magis Messi Permalukan Pertahanan Eibar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












