Link Live Streaming La Liga Celta vs Madrid di beIN 1 dan Vidio
Gia Yuda Pradana | 26 Agustus 2023 00:30
Bola.net - Real Madrid akan dijamu Celta Vigo pada pekan ke-3 La Liga 2023/2024. Laga Celta vs Madrid di Abanca Balaidos ini dijadwalkan kick-off Sabtu, 26 Agustus 2023, jam 02:30 WIB, live di beIN 1 dan live streaming di Vidio.
Pada pekan pertama, Madrid menang 2-0 di kandang Athletic Bilbao melalui gol-gol Rodrygo dan pemain baru Jude Bellingham. Sesudah itu, Madrid menang 3-1 di kandang Almeria. Vinicius Junior mencetak satu gol, Toni Kroos menyumbang satu assist, dan Bellingham memborong dua gol serta satu assist.
Celta, yang mulai musim ini dilatih eks Madrid, Rafael Benitez, masih tanpa kemenangan hingga pekan ke-2. Setelah kalah 0-2 menjamu Osasuna, mereka imbang 1-1 di markas Real Sociedad. Satu gol Celta dicetak oleh Oscar Mingueza.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming

Kompetisi: La Liga
Pertandingan: Celta Vigo vs Real Madrid
Stadion: Abanca Balaidos
Hari, tanggal: Sabtu, 26 Agustus 2023
Jam: 02.30 WIB
Live: beIN 1 (https://connect-id.beinsports.com/id/liveandupcoming)
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik tautan ini
Scroll ke bawah untuk melihat statistik-statistiknya.
Head to Head

Rekor Pertemuan di La Liga
Celta Vigo menang: 29
Seri: 17
Real Madrid menang: 68.
5 Pertemuan Terakhir
23-04-2023 Madrid 2-0 Celta (La Liga)
21-08-2022 Celta 1-4 Madrid (La Liga)
02-04-2022 Celta 1-2 Madrid (La Liga)
13-09-2021 Madrid 5-2 Celta (La Liga)
20-03-2021 Celta 1-3 Madrid (La Liga).
5 Pertandingan Terakhir Celta Vigo (M-M-M-K-S)
30-07-23 Celta 1-0 Lyon (Friendly)
05-08-23 Wolfsburg 0-1 Celta (Friendly)
09-08-23 Compostela 0-3 Celta (Friendly)
13-08-23 Celta 0-2 Osasuna (La Liga)
19-08-23 Sociedad 1-1 Celta (La Liga).
5 Pertandingan Terakhir Real Madrid (M-K-K-M-M)
27-07-23 Madrid 2-0 MU (Friendly)
30-07-23 Barcelona 3-0 Madrid (Friendly)
03-08-23 Juventus 3-1 Madrid (Friendly)
13-08-23 Bilbao 0-2 Madrid (La Liga)
20-08-23 Almeria 1-3 Madrid (La Liga).
Statistik Pralaga

- Celta tanpa kemenangan dalam 14 laga terakhirnya melawan Madrid di semua kompetisi (M0 S3 K11).
- Celta cuma menang 1 kali dalam 9 laga terakhirnya di La Liga (M1 S2 K6).
- Celta cuma menang 2 kali dalam 7 laga kandang terakhirnya di La Liga (M2 S2 K3).
- Madrid tak terkalahkan dalam 5 laga terakhirnya di La Liga (M4 S1 K0).
- Madrid selalu mencetak minimal 2 gol dalam 4 dari 5 laga terakhirnya di La Liga.
- Madrid cuma mencatatkan 1 clean sheet dalam 6 laga terakhirnya di La Liga.
- Madrid selalu menang dengan mencetak minimal 2 gol dalam 3 laga tandang terakhirnya di La Liga.
- Madrid selalu menang dalam 6 laga terakhirnya melawan Celta di La Liga.
- Madrid selalu mencetak minimal 2 gol dalam 14 laga terakhirnya melawan Celta di semua kompetisi.
- Madrid cuma mencatatkan 1 clean sheet dalam 5 laga terakhirnya melawan Celta di La Liga.
Klasemen La Liga
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









