Lupakan Chelsea, Costa Mulai Buka Lembaran Baru di Atletico
Rero Rivaldi | 29 September 2017 11:20
Bola.net - - Diego Costa sudah mulai berlatih bersama Atletico Madrid seiring upayanya untuk mengembalikan kebugaran menjelang debut keduanya bersama klub di Januari.
Atletico memulangkan Costa dari pekan lalu usai pemain Spanyol dipaksa mengakhiri karirnya di Stamford Bridge.
Menyusul beredarnya laporan soal cekcok dengan Antonio Conte di Januari, terkait penolakan The Blues menjual sang striker ke Tiongkok, pria Italia akhirnya memutuskan tak memasukkan nama Costa dalam rencana utamanya, meski yang bersangkutan membuat 20 gol di Premier League musim lalu.
Costa akhirnya menghabiskan pekan-pekan awal musim ini dengan bertahan di Brasil, namun ia hadir di Metropolitano untuk melihat Chelsea menang 2-1 atas Atletico lewat gol telat Michy Batshuayi.
Atletico lantas mengumumkan belum lama ini, bahwa Costa sudah mulai berlatih dengan para staff klub.
Lantaran sang pemain direkrut di luar bursa transfer, Costa tak bisa didaftarkan resmi sebagai pemain anyar di klub hingga Januari mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








