Madrid Resmi Dapatkan Youngster Menjanjikan Uruguay
Editor Bolanet | 25 Mei 2015 08:55
- Federico Valverde, pemain muda Uruguay U17, telah resmi menjadi pemain Real Madrid.
Menurut laporan yang diturunkan oleh AS, Madrid telah membayar tak kurang dari 5 juta euro pada Penarol untuk mendapatkan remaja yang punya talenta menjanjikan tersebut, yang terbang ke ibu kota Spanyol pekan lalu untuk menjalani tes medis di klub dan sekaligus menyaksikan laga semifinal Liga Champions antara Madrid dan .
Valverde merupakan seorang gelandang tengah yang memiliki keunggulan dalam tendangan jarak jauh nan akurat. Posisi favoritnya ada di sayap kanan, meski ia lebih sering membuat peluang bagi tim, ketimbang melewati bek lawan dengan menggunakan kecepatannya. Ia sudah membuat tujuh gol dari delapan pertandingan semenjak debutnya tahun lalu.
Pemain 16 tahun ini menjadi penggawa Penarol pertama yang bergabung dengan Madrid. Namun ia baru akan berada di tim di musim panas 2016, di mana kala itu ia akan berusia 18 tahun. [initial]
(as/rer)
Menurut laporan yang diturunkan oleh AS, Madrid telah membayar tak kurang dari 5 juta euro pada Penarol untuk mendapatkan remaja yang punya talenta menjanjikan tersebut, yang terbang ke ibu kota Spanyol pekan lalu untuk menjalani tes medis di klub dan sekaligus menyaksikan laga semifinal Liga Champions antara Madrid dan .
Valverde merupakan seorang gelandang tengah yang memiliki keunggulan dalam tendangan jarak jauh nan akurat. Posisi favoritnya ada di sayap kanan, meski ia lebih sering membuat peluang bagi tim, ketimbang melewati bek lawan dengan menggunakan kecepatannya. Ia sudah membuat tujuh gol dari delapan pertandingan semenjak debutnya tahun lalu.
Pemain 16 tahun ini menjadi penggawa Penarol pertama yang bergabung dengan Madrid. Namun ia baru akan berada di tim di musim panas 2016, di mana kala itu ia akan berusia 18 tahun. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29 -
Real Madrid Dapat Angin Segar: Alexander-Arnold Pulih, Mungkin Turun di El Clasico?
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 05:35
LATEST UPDATE
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04