Madrid Siap Diskon Harga Kovacic
Editor Bolanet | 17 Juni 2016 06:55
Pemain berusia 22 tahun dibeli dari Inter Milan dengan harga 29 juta euro 12 bulan silam, namun ia gagal memberikan banyak pengaruh besar, usai menghabiskan dua setengah tahun karirnya di Serie A.
Kovacic hanya bermain delapan kali sebagai starter di La Liga dan gagal membuat Rafael Benitez dan Zinedine Zidane terkesan, dan Madrid kini bersiap untuk menjual sang pemain dengan harga 25 juta euro.
sudah menghubungi Madrid soal Kovacic, seiring target klub untuk mencari pengganti Miralem Pjanic, yang sudah resmi pindah ke Juventus. Namun demikian masih belum ada titik terang di antara kedua belah pihak.
Roma sendiri dikabarkan lebih tertarik untuk mendatangkan pemain Belgia, Axel Witsel, dari Zenit.
Witsel, yang masih menyisakan satu tahun di kontraknya sekarang, belum lama ini menyatakan siap pergi dari Rusia untuk bermain di liga lain yang dianggapnya lebih kompetitif. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Dapat Angin Segar: Alexander-Arnold Pulih, Mungkin Turun di El Clasico?
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 05:35 -
Dua Gol Leao Bikin Milan Melesat, Modric Punya Harapan Khusus untuk Sang Bintang
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:52 -
Jelang El Clasico: Real Madrid vs Barcelona Panaskan LaLiga 2025/26!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 16:37
LATEST UPDATE
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04