Madrid Sodorkan Navas Dalam Transfer Donnarumma?
Serafin Unus Pasi | 19 Juni 2017 10:37
Bola.net - - Keinginan Real Madrid untuk mendapatkan kiper muda AC Milan, Gianluigi Donnarumma nampaknya bukan isapan jempol belaka. Kubu El Real kabarnya siap memasukan kiper mereka, Keylor Navas sebagai bagian dari kesepakatan transfer Donnarumma ke Santiago Bernabeu.
Seperti yang sudah diketahui, AC Milan terancam kehilangan salah satu talenta muda terbesar mereka, Gianluigi Donnarumma. Kiper belia tersebut dikabarkan tidak mau menandatangani kontrak baru di San Siro kendati kontraknya habis pada tahun 2018 mendatang.
Sebagai salah satu kiper muda terbaik di Eropa saat ini, kondisi Donnarumma ini memancing minat sejumlah klub top Eropa untuk mendapatkan jasanya. Salah satunya adalah Real Madrid yang disebut sangat menginginkan jasa sang kiper.
Menurut laporan yang dilansir Sport Mediaset, kubu El Real tengah menyusun proposal pembelian untuk sang pemain. Mereka kabarnya siap menebus banderol mahal sang kiper pada bursa transfer musim panas ini.
Dalam laporan tersebut, Madrid disebutkan akan menyertakan nama Keylor Navas untuk menjadi bagian dari transfer Donnarumma. Selain untuk mengurangi biaya transfer mereka, kehadiran Navas diyakini akan membuat AC Milan bersedia melepas Donnarumma ke Spanyol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




