Madrid Ternyata Lamar Zidane Dengan Sebuah Serbet
Editor Bolanet | 20 Desember 2014 19:20
Tawaran tersebut berperan penting dalam mewujudkan megatransfer senilai 75 juta Euro dari Juventus ke Madrid. Nilai yang menasbihkan Zidane sebagai pemain termahal sepanjang sejarah sepakbola kala itu.
Florentino dan saya tengah makan malam bersama, lalu ia memberikan saya sebuah serbet dengan pesah dalam Bahasa Prancis, 'Apakah kamu mau gabung Real Madrid?', kenang Zidane seperti dilansir Vogue.
Saya menjawab ya, tentu saja. Itu adalah hari paling bahagia dalam hidup saya.
Zidane pada akhirnya menjadi legenda di Madrid dengan sumbangan enam gelar dalam lima musim karirnya di sana. Total pria keturunan Aljazair ini tampil dalam 225 laga dan mencetak 49 gol di seluruh kompetisi.[initial]
Baca Juga
- Bos San Lorenzo Mengaku Punya 'Utang' Pada Cristiano Ronaldo
- Bauza: Trio BBC Real Madrid Memang Tiada Banding
- Cauteruccio: Kalahkan Madrid, Kami Akan Akhiri Turnamen Dengan Selebrasi
- Benzema Incar Kado Tutup Tahun Yang Indah Bersama Real
- Ditunggu Real Madrid, San Lorenzo Belum Siapkan Antisipasi Khusus
- Bos Cruz Azul: Dibantai Real Madrid Adalah Pengalaman Berharga
- Jese: Tak Ada Saling Cemburu di Ruang Ganti Madrid
- Schalke Dihadang Madrid, Aogo Malah Girang
- Diundi Jumpa Madrid, CEO Schalke Bergidik Ngeri
- Jese: Wibawa Ancelotti Redam Ego Pemain Madrid
- Sacchi: Sergio Ramos Tak Boleh Tiru Kaka dan Sheva
- Casillas Ingin Madrid Perpanjang Rekor di Piala Dunia Antarklub
- Ronaldo: Di Era Saya, Prestasi Cristiano Tak Masuk Akal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang El Clasico: Real Madrid vs Barcelona Panaskan LaLiga 2025/26!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 16:37 -
Joan Laporta Ngamuk! Tuduh Wasit Gil Manzano Sengaja Usir Flick Jelang El Clasico
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 15:16 -
Pengakuan Mengejutkan Joan Laporta: Barcelona Nyaris Didepak dari Liga Champions!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 14:15 -
Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 11:13
LATEST UPDATE
-
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04