Malaga Dicekal, Isco Sebut UEFA Memalukan
Editor Bolanet | 12 Juni 2013 12:30
Badan Arbitrase Olahraga (CAS) menolak banding Malaga yang dilarang tampil di kompetisi Eropa karena alasan tak memenuhi aturan Financial Fair Play. Isco merasa keputusan UEFA ini tidak adil dan hanya tebang pilih dalam menegakkan aturan.
Sungguh memalukan, ini tidak adil melihat mereka memperlakukan Malaga berbeda dengan tim lainnya yang lebih banyak melanggar dan menanggung banyak utang, ucap Isco lewat akun twitter miliknya.
Mereka (UEFA), sudah mengambil apa yang kami perjuangkan di lapangan. baik pemain ataupun fans tidak layak mendapatkan hal ini. Saya tidak bisa berkata-kata lagi, imbuhnya.
Malaga finis di posisi 6 besar pada kompetisi La Liga musim lalu. Musim depan, seharusnya klub asal Andalusia itu berhak tampil di Europa League. Tetapi setelah haknya dicabut UEFA, kini jatah Malaga akan diberikan kepada Sevilla atau Rayo Vallecano. [initial]
(twt/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













