Man of the Match Villarreal vs Barcelona: Lamine Yamal
Abdi Rafi Akmal | 28 Agustus 2023 03:10
Bola.net - Lamine Yamal menampilkan permainan terbaik pada laga Villarreal vs Barcelona, Minggu (27/8/2023) WIB. Yamal jadi berkontribusi langsung pada sebiji gol yang disarangkan Barcelona.
Yamal yang dipasangkan di sayap kanan bermain fantastis. Ia mencatatkan satu assist untuk gol yang dicetak Gavi di menit ke-12.
Yamal juga berkontribusi saat Robert Lewandowski mencetak gol keempat Barcelona di menit ke-71, meski tidak tercatat sebagai pemberi assist.
Pemain yang baru berusia 16 tahun itu juga hampir mencetak gol dari empat percobaan yang dilepaskannya. Yang pertama membentur mistar, satunya lagi diselamatkan.
Berkat penampilan apik Yamal, Barcelona memenangkan pekan ke-3 Liga Spanyol 2023/2024 dengan dramatis. Barcelona menang 4-3 di Estadio de le Ceramica.
Statistik Lamine Yamal
Menit bermain: 76
Assist: 1
Tembakan: 1/2 (50%)
Dribel sukses: 3/3 (100%)
Sentuhan: 60
Menang duel darat: 6/10 (60%)
Susunan Pemain
VILLARREAL (4-4-2): Filip Jorgensen; Juan Foyth, Matteo Gabbia, Jorge Cuenca, Alfonso Pedraza; Ramon Terrats, Etienne Capoue, Dani Parejo, Alex Baena; Gerard Moreno, Alexander Sorloth.
Pelatih: Quique Setien
BARCELONA (4-3-3): Marc-Andre ter Stegen; Sergi Roberto, Jules Kounde, Andreas Christensen, Marcos Alonso; Ilkay Gundogan, Oriol Romeu, Frenkie de Jong; Lamine Yamal, Robert Lewandowski, Pablo Gavi.
Pelatih: Oscar Hernandez (sementara)
Klasemen La Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alex Marquez Diisukan Saling Lirik dengan Red Bull KTM Factory Racing untuk MotoGP 2027
Otomotif 31 Januari 2026, 11:45
-
Efek Domino, Inter Milan Coba Bajak Pemain Liverpool Ini?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:22
-
Bekuk City dan Arsenal, MU Tidak Boleh Sombong ketika Jamu Fulham!
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:08
-
Fabio Quartararo Angkat Suara Soal Gosip Pindah ke Honda di MotoGP 2027: Banyak Omong!
Otomotif 31 Januari 2026, 10:58
-
Tantang Fulham, MU Dapatkan Satu Tambahan Tenaga
Liga Inggris 31 Januari 2026, 10:42
LATEST UPDATE
-
Link Streaming BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 13:19
-
Bukan ke Juventus, Jean-Philippe Mateta Pilih Gabung AC Milan?
Liga Italia 31 Januari 2026, 13:11
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Dewa United 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:48
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs PSIM 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:43
-
Nonton Live Streaming Persis Solo vs Persib di Vidio - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:34
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
-
Bantah Isu Resign demi MU, Roberto De Zerbi Tegaskan Masih Setia di Marseille
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:52
-
Alex Marquez Diisukan Saling Lirik dengan Red Bull KTM Factory Racing untuk MotoGP 2027
Otomotif 31 Januari 2026, 11:45
-
Efek Domino, Inter Milan Coba Bajak Pemain Liverpool Ini?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:22
-
Bekuk City dan Arsenal, MU Tidak Boleh Sombong ketika Jamu Fulham!
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:08
-
Fabio Quartararo Angkat Suara Soal Gosip Pindah ke Honda di MotoGP 2027: Banyak Omong!
Otomotif 31 Januari 2026, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30



