Masa Depan Pepe di Real Madrid Masih Gelap
Editor Bolanet | 6 September 2016 00:45
Kontrak baru akan diberikan kepada pemain yang punya kontribusi masif. Mereka antara lain, Cristiano Ronaldo, Gareth Bale, Toni Kroos. Luka Modric dan bintang muda Marco Asensio.
Namun, menurut AS, ada satu pemain dengan kontribusi besar namun belum masuk agenda perpanjangan kontrak. Pemain tersebut tak lain adalah .
Madrid dikabarkan masih gamang untuk memberikan Pepe kontraknya. Usia yang sudah menginjak 33 tahun membuat El Real berpikir ulang pada masa depan Pepe. Selain itu, Madrid juga sudah menyiapkan Raphael Varane untuk menggantikan posisi Pepe.
Pepe sendiri saat ini masih terikat kontrak dengan Madrid hingga akhir musim 2017. Jika hingga bulan Januari tahun 2017 tak kunjung ada kesepakatan kontrak baru, maka kondisi ini membuka peluang Pepe menjalin negosiasi dengan klub baru yang berminat pada jasanya.
Pepe sendiri didatangkan Madrid pada tahun 2007 silam dari klub FC Porto. Sejak bergabung, pemain asal Portugal ini selalu menjadi pemain utama di klub asal ibukota Spanyol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







