Masuk Bursa Pengganti Gary Neville, Asisten Mourinho Hanya Tertawa
Editor Bolanet | 8 Maret 2016 23:35
Valencia memang disebut sedang mencari pelatih baru untuk musim. Kinerja Gary Neville yang datang pada pertengahan musim ini tidak bisa maksimal. Valencia kerap kali kalah sejak dibesut Neville.
Saya hanya bisa tertawa saat mendengarnya. Sahu hal yang orang harus tahu bahwa bagi Valencia, juga Gary Neville, semua baik-baik saja, buka Karanka kepada the Northern Echo.
Tawa pelatih yang sedang menukangi Middlesbrough ini semakin lebar saat ia tahu bahwa rumor ini berkembang karena ia memiliki kedekatan dengan Jorge Mendes. Agen pemain yang banyak menyuplai pemain ke Valencia.
Sungguh lucu bahwa rumor ini terjadi hanya karena hubungan baik saya dengan Jorge Mendes, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
LATEST UPDATE
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
-
Barcelona Dapat Pukulan Berat, Raphinha Dipastikan Absen di El Clasico
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 21:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56






