Messi Galau Menjelang Pensiun
Heri | 20 Maret 2018 09:49
Bola.net - - Lionel Messi mengaku masih belum mau memikirkan kehidupannya pasca pensiun sebagai pemain sepakbola. Sudah berusia 30 tahun, wajar jika Messi mulai memikirkan kehidupannya setelah kariernya sebagai pemain usai.
Messi sudah sering diberitahu bahwa masa awal pensiun bisa sangat berat bagi seorang pemain. Pasalnya, pemain yang pensiun harus berhenti dari kegiatan sehari-hari yang sudah mereka jalani selama bertahun-tahun.
Saya masih taj tahu apa yang akan saya lakukan ketika pensiun nanti. Saya sudah diberitahu bahwa pensiun itu sangat sulit. Saya percaya karena saat pensiun, anda harus memikirkan tentang hilangnya rutinitas yang sudah biasa anda jalani. Tak ada lagi bermain bola, latihan, atau perjalanan ke kandang lawan, cetus Messi dalam wawancara dengan America TV.
Messi juga belum tahu kapan ia akan pensiun. Ia juga belum memutuskan apakah akan pensiun di Barcelona atau di Newell's Old Boys, klub yang didukungnya sejak kecil.
Sejujurnya saya belum memikirkan apa yang akan saya lakukan setelah pensiun nanti.Kalau bisa, saya ingin melakukan semua yang sebelumnya tidak bisa saya lakukan karena profesi saya saat ini. Sebagai pemain sepakbola, ada beberapa hal yang tidak bisa saya lakukan. Saya juga belum tahu apakah akan pensiun di Barcelona atau Rosario.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peringatan Keras Eks Pelatih Spanyol untuk Lamine Yamal: Tidak Akan Bertahan Lama
Liga Spanyol 14 November 2025, 07:19
-
Prediksi Angola vs Argentina 14 November 2025
Amerika Latin 13 November 2025, 23:10
-
Eric Garcia Segera Berikan Kabar Bagus untuk Barcelona
Liga Spanyol 13 November 2025, 22:16
-
Solusi untuk Krisis Striker AC Milan Ada di Barcelona?
Liga Italia 13 November 2025, 19:19
LATEST UPDATE
-
Portugal Lolos ke Piala Dunia 2026, Last Dance bagi Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 16 November 2025, 23:19
-
Hasil Portugal vs Aremnia: Menang Besar, 2 Pemain Hattrick, Lolos ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 16 November 2025, 23:00
-
Yamaha Resmi Tinggalkan Mesin Inline 4 Usai 24 Tahun, Beralih ke V4 di MotoGP 2026
Otomotif 16 November 2025, 22:03
-
Indonesia Jadi Tuan Rumah Asian Champions League 2025
Bola Indonesia 16 November 2025, 21:55
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 16 November 2025, 21:01
-
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 16 November 2025, 21:01
-
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 16 November 2025, 21:00
-
Klasemen Akhir MotoGP 2025 Usai Seri Valencia di Ricardo Tormo
Otomotif 16 November 2025, 20:59
-
Profil Diogo Moreira, Juara Dunia Moto2 2025 yang Juga Bintang Baru Honda di MotoGP 2026
Otomotif 16 November 2025, 19:23
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 16 November 2025, 19:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01






