Meyer dan Pjanic Jadi Prioritas Barca
Editor Bolanet | 7 April 2015 08:04
Meyers, yang masih berusia 19 tahun, merupakan salah satu sosok yang jadi bagian vital dalam skema permainan musim ini. Ia sudah bermain di 78 laga bersama The Royal Blues, yang sekaligus membuktikan bahwa kemampuannya amat diakui oleh tim.
Meyer sendiri sudah sempat mengaku pada Bild, bahwa: Setiap anak bermimpi untuk bermain di Barcelona atau Real Madrid suatu saat nanti. Mereka adalah dua tim yang hebat. Meyer sendiri masih terikat kontrak hingga tahun 2018.
Sementara Pjanic, gelandang yang punya kemampuan shooting jarak jauh yang cukup bagus, mengakui bahwa ia amat mengagumi sosok pelatih Luis Enrique dan juga sempat menjelaskan ia memang tertarik berkarir di Spanyol suatu saat nanti.
Namun demikian, patut diingat bahwa Barcelona tengah terkena embargo transfer dari FIFA dan tidak boleh mendaftarkan pemain anyar di skuat mereka hingga Januari 2016 mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








