Moyes Belum Tahu Cara Atasi Yellow Submarine
Editor Bolanet | 15 Januari 2015 12:34
Tiga kali membawa timnya menghadapi The Yellow Submarine (Kapal Selam Kuning), tiga kali pula Moyes menuai kekecewaan. Pertama, Sociedad besutannya dihajar 0-4 dalam partai La Liga di El Madrigal pada bulan Desember. Sejauh ini, kekalahan tersebut tercatat sebagai kekalahan terbesar Moyes di La Liga.
Bertemu lagi di babak 16 besar Copa del Rey, lagi-lagi Moyes dan pasukannya dipaksa menelan pil pahit. Setelah takluk 0-1 pada leg pertama di kandang Villarreal, Sociedad hanya bermain imbang 2-2 ketika ganti menjadi tuan rumah pada leg kedua, Kamis (15/1). Sociedad pun tersingkir dengan agregat 2-3, sedangkan Villarreal akan menghadapi Getafe di perempat final.
Pada leg pertama, Sociedad menyerah oleh gol tunggal Denis Cheryshev. Di Anoeta, Sociedad mencetak dua gol lewat Carlos Vela (45) dan Esteban Granero (75), tapi Villarreal juga menyarangkan dua berkat aksi Gerard Moreno (27) serta Giovani Dos Santos (73). Meski Villarreal kehilangan Mateo Musacchio akibat kartu kunig kedua di menit 82, Sociedad tetap tak sanggup membalikkan keadaan.
Moyes sempat jadi pusat perhatian usai membawa Sociedad mengalahkan raksasa . Namun, sejauh ini, Moyes sepertinya belum tahu cara mengatasi Villarreal. Dua statistik buruk di atas (kekalahan terbesar di La Liga dan tersingkir dari Copa) adalah buktinya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







