Para Pemain Barca Keroyok Wasit Saat Kalah Dari Sociedad
Editor Bolanet | 26 Februari 2014 03:49
Para pemain Barca marah karena wasit memberikan kartu merah kepada pelatih mereka Gerardo Martino. Seperti diketahui, Martino mendapatkan kartu merah setelah mengucapkan kata-kata kasar kepada staf pelatih Real Sociedad.
Mengetahui pelatihnya dikartu merah, para pemain Barca ramai-ramai mengerubungi, mendorong dan menghina wasit. Sang pengadil pun akhirnya terpojok dan dikeroyok di dinding lorong.
ETB melaporkan bahwa para pemain Sociedad sangat terkejut melihat adegan tersebut. Mereka bahkan sampai berusaha memisahkan para penggawa Barca dari wasit.
Menurut Andres Iniesta, memang terjadi insiden di lorong Anoeta meski ia enggan memberikan penjelasan lebih lanjut. Ada beberapa hal yang terjadi di lorong Anoeta, tapi bukan hanya soal Barca dan staf pelatih saja. Ada banyak orang yang terlibat di sana. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











