Pilar Sevilla Perpanjang Kontrak
Editor Bolanet | 1 Mei 2015 15:57
Kontrak Vitolo sejatinya habis pada tahun 2017. Sevilla melihat Vitolo sebagai bagian integral dari skuat. Oleh karena itu, Vitolo pun ditawari perpanjangan kontrak.
Vitolo sendiri masih betah memperkuat Sevilla. Jadi, dilansir TransferMarketWeb, dia memutuskan bertahan di Ramon Sanchez Pizjuan hingga 2019 mendatang.
Vitollo sudah membela Sevilla sejak direkrut dari Las Palmas pada tahun 2013. Di La Liga musim ini, dia sudah mencetak enam gol dan mengukir tiga assist dalam 26 penampilan.
Vitolo juga berjasa membantu Sevilla lolos ke semifinal Liga Europa 2014/15, di mana mereka sebagai juara bertahan akan menghadapi Fiorentina. Di ajang ini, Vitolo telah mengoleksi tiga gol dan satu assist dalam delapan penampilan. [initial]
Klik Juga:
- Chicarito: Terbaik Dunia, Ronaldo Panutan di Madrid
- Casillas: Saya Kini Main untuk Buat Fans Senang
- Martino: Messi Sekarang Tak Spektakuler
- Sacchi: Messi Jenius dan Punya Segalanya
- Gelandang Barcelona Diperebutkan Duo Milan
- Parade Pesta Gol Barcelona di La Liga 2014/15
- Barisan Pencetak Gol ke-100 Madrid di La Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








