Pogba Ungkap Mimpinya Bermain untuk Real Madrid
Editor Bolanet | 7 Februari 2016 16:57
Pada 2012 kemarin, Pogba meninggalkan Manchester United untuk bergabung dengan Juventus. Di Serie A, ia menjadi pemain yang bersinar mengantarkan timnya juara liga Italia dan ke final Liga Champions musim kemarin.
Pada musim panas tahun lalu ia mulai menjadi incaran sejumlah tim besar di Eropa termasuk Real Madrid dan Barcelona. Kini Florentin Pogba menyatakan bahwa saudaranya tersebut memang bermimpi bermain bersama tim-tim besar termasuk bersama Los Blancos.
Paul itu sedikit gila, yang pasti ia memiliki sense terbaik, tutur Florentin pada Metro.
Mimpinya? Ketika ia masih kecil, klub impiannya adalah Real Madrid, Barcelona, Manchester United, dan Arsenal, jelasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














