Puyol: Barca dan Madrid Sama-sama Bahagia
Editor Bolanet | 3 Juni 2016 11:09
Mantan kapten itu melihat Atletico Madrid harus menelan kekalahan dari Real Madrid untuk kali kedua dalam tiga tahun terakhir di final Liga Champions. Dan ia merasa bahwa tim asuhan Diego Simeone harusnya bisa keluar sebagai juara, atas semua kerja keras yang sudah mereka lakukan.
Atletico sebenarnya pantas untuk menang. Mereka sudah amat dekat dan bisa menjadi juara Liga Champions di dua kesempatan. Saya berharap suatu saat nanti mereka beruntung dan bisa meraihnya, tutur Puyol pada Mundo Deportivo.
Puyol juga membantah bahwa sukses Madrid menjadi juara Liga Champions sudah bisa dibilang melampaui keberhasilan Barcelona merebut gelar juara La Liga dan juga Copa del Rey musim lalu.
Madrid? Mereka sudah memenangkan gelar juara, sebuah trofi yang amat penting, dan saya memberikan ucapan selamat pada mereka. Inilah sepakbola. Kami sudah memenangkan dua trofi dan kami juga sangat bahagia. [initial]
Baca Juga:
- Forlan: Kualitas Suarez Beda dengan Messi dan Neymar
- James Rodriguez Diminati Fenerbahce
- Barca Pastikan Bravo dan Ter Stegen Bertahan
- Ronaldo Ingin Madrid Datangkan Pogba
- Thuram Kecam Kritik Sembrono Benzema
- Fernandez: Trofi Champions Madrid Tak Lampaui Double Barca
- Direktur Barca Puji Adaptasi Arda Turan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





