Rakitic Mulai Lakukan Nego Kontrak dengan Barca
Rero Rivaldi | 7 Februari 2017 09:20
Bola.net - - Ivan Rakitic dilaporkan mulai membuka diskusi dengan terkait kontrak baru dengan durasi jangka panjang di Camp Nou.
Pemain Kroasia bergabung dengan Barcelona dari Sevilla di musim panas 2014 dan ia mencetak 20 gol dalam 137 penampilan untuk tim Catalan, memenangkan delapan trofi selama periode tersebut.
Masa depan pemain berusia 28 tahun banyak menjadi subjek spekulasi dalam beberapa pekan terakhir, usai ia kehilangan tempat di tim utama Barcelona di bawah asuhan manajer Luis Enrique, setelah beberapa kali tampil mengecewakan.
Namun menurut laporan yang diturunkan Marca, agen Rakitic, Arturo Canales, sudah bertemu dengan pihak Barcelona pekan lalu untuk membuka negosiasi mengenai kontrak anyar yang akan mengikat kliennya hingga musim panas 2022.
Rakitic sudah mencetak tiga gol dalam 29 penampilan untuk Barcelona musim ini, namun lagi-lagi hanya menjadi pemain cadangan ketika timnya menang 3-0 atas Athletic Bilbao di La Liga pekan lalu.
Pemain Kroasia belakangan juga sempat dikaitkan dengan rumor transfer ke Juventus dan Manchester City.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








