Ramos Haramkan Madrid Terpeleset Lagi
Editor Bolanet | 22 Februari 2016 09:16
Ramos mengatakan bahwa Madrid tak boleh terpeleset lagi. Pasalnya, hal semacam ini bisa merusak peluang mereka untuk juara.
Kami akan berusaha menghindari hal ini terjadi lagi. Sekali lagi terpeleset, maka harapan juara kami akan musnah, ujar Ramos seperti dikutip Football Espana.
Madrid sekarang tertahan di peringkat tiga dengan perolehan 54 angka. Madrid terpaut satu poin di belakang Atletico Madrid (yang seri 0-0 menjamu Villarreal) dan sembilan poin di belakang juara bertahan .
Secara matematis, memang belum ada tim yang dipastikan juara. Kami akan tetap berjuang, tegasnya.
Lawan Madrid berikutnya adalah sang rival sekota Atletico. Laga ini akan digelar di Santiago Bernabeu akhir pekan mendatang. [initial]
Klik Juga:
- Direktur Madrid: La Liga? Tak Ada yang Mustahil
- Ramos: Madrid Tetap Yakin dengan Zidane
- Gol Ronaldo ke Gawang Malaga Offside?
- Navas: Menyerah Tak Ada Dalam Kamus Madrid
- Ramos Belum Lempar Handuk di La Liga
- Zidane: Madrid Tak Bermain Buruk
- Goodbye La Liga, Zidane?
- Gagal Dekati Barca, Marcelo Tegaskan Madrid Tak Patah Arang
- Marcelo: Hasil Imbang Ini Bagaikan Sebuah Kekalahan
- Hasil Pertandingan Malaga vs Real Madrid: Skor 1-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







