Ramos: Memalukan Kalah Seperti Ini
Afdholud Dzikry | 16 Januari 2017 08:28
Bola.net - - Pemain bertahan Real Madrid, Sergio Ramos mengakui bahwa timnya bermain sangat baik saat melawan Sevilla. Namun dirinya kecewa mereka justru kalah di akhir pertandingan.
Seperti diketahui, Real Madrid merasakan kekalahan pertama mereka musim ini saat bertandang ke markas Sevilla, Ramon Sanchez Pizjuan. Sempat unggul lebih dahulu lewat Cristiano Ronaldo, Los Blancos justru harus tertunduk di akhir pertandingan.
Dalam lima menit terakhir, Los Blancos kebobolan dua gol. Setelah Sergio Ramos membuat gol bunuh diri, Stevan Jovetic memastikan tiga poin untuk tuan rumah.
Ini benar-benar pertandingan yang sulit. Kami tahu bahwa kami menghadapi suporter yang sulit dan lawan yang bermain sangat baik, ujarnya.
Saya bangga dengan performa Real Madrid, tapi di menit terakhir kami gagal meraih poin, sambungnya.
Kami menguasai permainan dan benar-benar mendominasi. Kami bisa menarik hal positif dari itu, tapi ini memalukan bahwa kami akhirnya kalah. Sekarang kami menghadapi gunung tinggi dari semua lawan dan ini adalah masalah siapa yang akan ada di puncak dan siapa yang mampu bertahan di sana, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










