Real Madrid Mulai Amati Kiprah Mbappe
Rero Rivaldi | 24 Februari 2017 12:00
Bola.net - - Kylian Mbappe menunjukkan performa apik ketika AS Monaco menghadapi Manchester City di leg pertama babak 16 besar Liga Champions.
Pemain berusia 18 tahun itu mencetak gol kedua untuk timnya dan rupanya sukses menarik perhatian Real Madrid.
Mbappe sudah mencetak 12 gol dan 8 assist di 25 pertandingan di semua level kompetisi. Menurut laporan yang diturunkan oleh L'Equipe, Madrid kini sedang mengamati aksi sang pemain muda dan tertarik untuk mendatangkannya ke Bernabeu di musim panas nanti.
Madrid tidak sendirian. Selain tim ibu kota Spanyol, klub hebat lain yang juga tertarik pada Mbappe antara lain Barcelona, Bayern Munchen, Arsenal, dan Borussia Dortmund.
Mbappe, yang sering dibandingkan dengan legenda Prancis, Thierry Henry, masih terikat kontrak dengan tim pemuncak klasemen Ligue 1 hingga Juni 2019. Namun klub asuhan Leonardo Jardim kabarnya siap memberikan kontrak baru pada pemain Prancis U-19 tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







