Ronaldo Diprediksi Cetak 47 Gol Musim Ini
Editor Bolanet | 6 April 2015 14:19
Menurut laporan yang diturunkan oleh AS, bintang Real Marid itu kini telah mencetak 36 gol dari 26 pertandingan, yang membuat rata-rata golnya menjadi 1,24. Andai terus konsisten, Ronaldo akan menutup musim kompetisi ini dengan 47 gol. Bahkan jika terus moncer, ia mungkin bisa melewati rekor 50 gol satu musim yang dicatat Messi di musim 2011/12.
Menariknya, hanya dengan 36 gol saja, Ronaldo sudah bisa memenangkan gelar top skorer di 77 musim liga sebelumnya. Hanya ada lima kesempatan di mana pencetak gol terbanyak di La Liga membuat gol lebih banyak dari CR7. Salah satunya adalah Telmo Zarra dengan 38 gol bagi Bilbao di tahun 1951.
Madrid sendiri kini tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara klasemen La Liga. Mereka masih tertinggal empat poin dari dengan sembilan laga tersisa hingga akhir musim. [initial]
Baca Juga:
- Ronaldo Bakal Kalahkan Messi Tiga Gol di Pichichi
- Jersey Latihan Real Madrid Musim Depan Bocor di Dunia Maya
- Ladeni PSG, Barca Diuntungkan Cedera Luiz
- Bantai Granada, Madrid Catat Kemenangan ke-4 Terbesar Sepanjang Sejarah
- Move On dari Ronaldo, Irina Punya Gandengan Anyar
- Gabung Chelsea, Bale Kenakan No.9?
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










