Ronaldo Sendiri Tak Yakin Menangkan Ballon d'Or 2016
Haris Suhud | 11 November 2016 00:58
Bola.net - - Cristiano Ronaldo mengaku tak yakin apakah Ballon d'Or 2016 memang akan jatuh ke tangannya. Sebab, pemenang anugerah ini akan ditentukan oleh banyaknya voting.
Ronaldo memang difavoritkan sebagai pemain terbaik tahun ini jika melihat pencapaian yang dicapai sepanjang musim lalu. Pemain 31 tahun tersebut mengantarkan Real Madrid menjadi juara Liga Champions dan memimpin Portugal menjadi juara Euro 2016 di Prancis.
Lionel Messi tetap dipercaya akan menjadi pesaing terberat CR7. Pasalnya, pemain Barcelona tersebut juga sukses mengantarkan timnya meraih gelar double winner namun gagal bersinar bersama timnas Argentina.
Pemilihan [pemenang Ballon d'Or] tak tergantung pada saya jadi saya tak boleh terobsesi saya akan memenangkannya atau saya pantas mendapatkannya. Jika Anda bertanya pada saya apakah saya ingin mendapatkannya, tentu saja. Saya tak akan bohong, tapi itu tak terserah pada saya, kata Ronaldo pada Marca.
Saya tak terobsesi sebagai pemenang. Para kapten tim dan para pelatih akan memilih dan kita akan melihat apa yang terjadi. Tapi saya santai karena apa yang saya lakukan musim lalu sungguh luar biasa dan saya sangat senang dengan penampilan saya. Itu adalah tahun terbaik saya, jadi saya bahagia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Real Madrid vs Valencia 2 November 2025
Liga Spanyol 31 Oktober 2025, 14:26
-
Si Mesin Gol Ambisius: Kapan Cristiano Ronaldo Bisa Tembus Rekor 1.000 Gol?
Bola Dunia Lainnya 31 Oktober 2025, 10:28
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 31 Oktober 2025, 08:39
-
Mbappe Tak Bersalah atas Kegagalan PSG di Liga Champions, Begini Penjelasannya
Liga Champions 31 Oktober 2025, 05:55
LATEST UPDATE
-
Fabrizio Romano Konfirmasi Ketertarikan MU terhadap Bintang Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 1 November 2025, 19:14
-
Manchester United Belanja Pemain di Januari 2026? Begini Kata Ruben Amorim
Liga Inggris 1 November 2025, 19:03
-
Disebut Mirip Kiper Legendaris MU, Begini Kata Senne Lammens
Liga Inggris 1 November 2025, 18:48
-
Jelang Nottingham Forest vs MU, Ruben Amorim Sebut Timnya Punya Masalah Ini
Liga Inggris 1 November 2025, 18:10
-
Tren Kemenangan Beruntun MU Diprediksi Berakhir di Kandang Nottingham Forest
Liga Inggris 1 November 2025, 17:57
-
Nottingham Forest Lagi Terseok-seok, MU Haram Pandang Sebelah Mata
Liga Inggris 1 November 2025, 17:40
-
Daftar Pembalap JuniorGP 2025: Veda Ega Pratama Jadi Wakil Indonesia
Otomotif 1 November 2025, 16:46
-
Jadwal Lengkap JuniorGP 2025: Ada Veda Ega Pratama Lho!
Otomotif 1 November 2025, 16:46
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 1-4 November 2025
Liga Inggris 1 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36







