Selebrasi Marah-marah, Ini Penjelasan Paulinho
Heri | 17 September 2017 17:47
Bola.net - - Saat membeli dari Guangzhou Evergrande, banyak fans mereka yang mengajukan protes. Mereka tidak yakin Paulinho memiliki kualitas yang dibutuhkan oleh Barcelona.
Barca membajak Paulinho seharga 40 juta euro karena Guangzhou Evergrande menolak bernegosiasi. Barcelona sendiri merasa pemain berusia 29 tahun itu merupakan sosok yang tepat untuk memperkuat lini tengah setelah Marco Verratti gagal didapat.
Meski mendapat sambutan yang kurang bagus, namun Paulinho dari awal sudah berjanji akan memberikan yang terbaik. Janji itu ia buktikan dengan mencetak gol kemenangan dalam pertandingan melawan Getafe. Barca yang sempat tertinggal bisa membalik kedudukan melalui gol Denis Suarez dan Paulinho.
Saya sangat bahagia karena sudah berhasil mencetak gol kemenangan. Yang paling penting adalah tim ini mampu membalik ketertinggalan. Hal itu lah yang memungkinkan saya untuk mencetak gol tadi, terang Paulinho seperti dilansir Football Espana.
Saat merayakan golnya, ada ekspresi kemarahan yang ditunjukkan Paulinho. Berikut videonya:
Soal kemarahan dalam selebrasi saya, itu adalah selebrasi setelah pertandingan yang sulit. Sangat sulit untuk mencetak gol dalam situasi seperti ini. Tapi kemudian saya menerima umpan yang sangat bagus dari messi dan saya bahagia bisa mencetak gol, terangnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Barcelona di Liga Champions Sudah Tidak Bermain Selama Lebih dari Sebulan
Liga Champions 19 Januari 2026, 15:00
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








