Sergio Ramos Perpanjang Kontrak di Madrid?
Editor Bolanet | 30 Juli 2015 06:56
Belakangan ini Ramos memang kerap dikabarkan akan pindah ke Manchester United. Ramos bahkan pernah disebut sudah meminta secara langsung kepada Florentino Perez agar dijual ke Setan Merah.
Ramos ingin pergi karena permintaannya untuk mendapatkan kontrak baru dengan gaji yang lebih besar ditolak. Namun belakangan, Ramos dan Perez bertemu lagi untuk membahas situasi itu dan kabarnya kedua pihak sudah mencapai kesepakatan.
Kontrak Ramos saat ini akan berakhir pada 2017 mendatang. Dalam kontrak barunya nanti, Ramos akan mendapatkan perpanjangan tiga tahun hingga 2020.
Kabarnya, Madrid akhirnya bersedia membayar gaji bersih sembilan juta euro per musim kepada Ramos. Gaji itu masih ditambah dengan berbagai bonus sesuai dengan kinerja Ramos dan tim Madrid.
Kontrak baru Ramos ini akan diumumkan oleh Madrid sebelum la Liga dimulai pada 23 Agustus nanti. Ramos saat ini sudah dipastikan menjadi kapten tim Madrid setelah Iker Casillas pergi ke Porto. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









