Simeone Disebut Berpotensi Jadi Pelatih Terbaik Dunia
Editor Bolanet | 21 November 2013 04:35
Simeone tengah berusaha menjadi pelatih terbaik di dunia. Untuk merealisasikan hal itu, ia hanya membutuhkan banyak pengalaman dan kesabaran, ujar Turan seperti dilansir Marca.
Metode serta gaya kepelatihannya sungguh kharismatik, ia menuntut pemain untuk tidak takut pada kenyataan. Secara teknis, apa yang diterapkan Simeone sangat istimewa, papar Turan memuji pelatihnya.
Wajar saja jika Turan beropini demikian, pasalnya pelatih asal itu sukses membawa Los Rojiblancos -julukan Atletico- mengganggu dominasi Barcelona FC dan Real Madrid di La Liga dalam dua musim terakhir.
Bahkan Simeone mengantarkan Diego Costa dkk meraih trofi Copa del Rey pada musim lalu. Mengalahkan rival sekota Los Blancos di partai pamungkas.[initial]
Berita Terkait Atletico Madrid:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














