Simeone: Real Jelas Lebih Baik Dari Atletico
Editor Bolanet | 17 Mei 2013 12:25
Kedua tim bakal bertemu pada laga final Copa del Rey dini hari nanti di Santiago Bernabeu. Bagi Real, ini adalah satu-satunya kesempatan yang tersisa, untuk memenuhi ambisi meraih trofi musim ini.
Secara kualitas, kedua tim sesungguhnya cukup berimbang. Terbukti dengan keberhasilan Los Rojiblancos menduduki posisi runner up selama beberapa pekan, sebelum akhirnya direbut oleh skuad Jose Mourinho jelang akhir musim.
Menjelang laga nanti, kubu Atletico mengakui jika posisi Real sedikit lebih diunggulkan pada pertarungan di Bernabeu. Kendati demikian, Simeone menuturkan jika timnya tetap memiliki ambisi untuk mengalahkan sang seteru.
Kita tidak bisa melakukan banyak kesalahan menghadapi mereka. Mereka lebih baik, tak usah diragukan lagi. Namun segala hal bisa berubah dalam satu pertandingan, semuanya mungkin, ujar pelatih asal Argentina.
Kami adalah tim yang bermain dengan komitmen dan kesederhanaan. Semoga kami bisa diharapkan dan dengan kerja keras, kerja tim dan kerendahan hati, kami punya kemungkinan untuk bersaing dengan Real, dan sukses. [initial] (gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Hadapi Dilema Lini Tengah Jelang Lawan Benfica
Liga Spanyol 28 Januari 2026, 15:37
-
Prediksi Susunan Pemain Real Madrid vs Benfica di Liga Champions
Liga Champions 28 Januari 2026, 14:57
-
Apa yang Dibutuhkan Real Madrid untuk Finis di Delapan Besar Liga Champions?
Liga Champions 28 Januari 2026, 12:20
-
Daftar Tim Lolos 16 Besar Liga Champions, 4 Klub Dipastikan Tersingkir
Liga Champions 28 Januari 2026, 12:12
-
Jadwal Liga Champions Hari Ini: 18 Pertandingan Digelar Serentak
Liga Champions 28 Januari 2026, 09:27
LATEST UPDATE
-
Chelsea Resmi Lepas Raheem Sterling, Akhiri Hubungan Lewat Pernyataan Singkat
Liga Inggris 29 Januari 2026, 02:43
-
Arsenal Tanpa Declan Rice di Laga Terakhir Liga Champions, Ini Penyebabnya
Liga Champions 29 Januari 2026, 02:40
-
Kenapa Pedri Absen di Laga Barcelona vs FC Copenhagen?
Liga Champions 29 Januari 2026, 02:36
-
Tempat Menonton PSV vs Bayern: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 29 Januari 2026, 01:19
-
Tempat Menonton Club Brugge vs Marseille: Duel Hidup Mati Menuju Fase Gugur UCL
Liga Champions 29 Januari 2026, 01:14
-
Tempat Menonton Dortmund vs Inter: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:58
-
Tempat Menonton PSG vs Newcastle: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:16
-
Tempat Menonton Eintracht Frankfurt vs Tottenham: Misi 8 Besar The Lilywhites
Liga Champions 29 Januari 2026, 00:04
-
Tempat Menonton Napoli vs Chelsea: Jam Berapa dan Nonton Live Streaming di Mana?
Liga Champions 28 Januari 2026, 23:24
-
Harry Maguire, Kontrak Baru, dan Dilema Manchester United
Liga Inggris 28 Januari 2026, 22:53
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04



