Susunan Pemain Barcelona vs Real Madrid
Asad Arifin | 7 Mei 2018 01:00
Bola.net - - Pertandingan akbar bakal tersaji ketika Barcelona berjumpa Real Madrid di pekan ke-36 La Liga musim 2017/18. Laga bertajuk el clasico tersebut digelar di Camp Nou, markas Barcelona, pada hari Senin (7/5) dini hari WIB.
Sebagai tamu, Madrid menurunkan komposisi pemain terbaiknya. Trio penyerang Gareth Bale, Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema sejak menit awal. Cederanya Isco membuat Bale menjadi pilihan utama bagi pelatih Zinedine Zidane.
Zidane juga menurunkan komposisi terbaik di lini tengah. Trio Casemiro, Luka Modric dan Toni Kroos. Sementara itu, Raphael Varane yang sempat diragukan karena cedera tampil sejak menit awal untuk mengawal lini pertahanan bersama Sergio Ramos.
Sementara itu, kubu Barca juga tampil dengan komposisi terbaik. Pelatih Ernesto Valverde menduetkan Lionel Messi dengan Luis Suarez di lini serang. Philippe Coutinho akan bermain di belakang kedua penyerang.
Sementara, Andres Iniesta bakal memainkan laga el clasico terakhirnya sejak menit awal. Berikut susunan pemain kedua tim selengkapnya.
Susunan Pemain:
Barcelona (4-3-3): Marc-Andre ter Stegen; Sergi Roberto, Gerard Pique, Samuel Umtiti, Jordi Alba; Philippe Coutinho, Sergio Busquets, Ivan Rakitic; Andres Iniesta; Lionel Messi, Luis Suarez
: Cilessen, Semedo, Denis Suarez, Dembele, Paulinho, Alacacer, Vermaelen
: Ernesto Valverde
Real Madrid (4-3-1-2): Keylor Navas; Nacho, Raphael Varane, Sergio Ramos, Marcelo; Luka Modric, Casemiro, Toni Kroos; Gareth Bale, Cristiano Ronaldo, Karim Benzema
: Kiko Casilla, Jesus Vallejo, Theo Hernandez, Marco Asensio, Mateo Kovacic, Dani Ceballos
: Zinedine Zidane
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Barcelona vs Oviedo - Link Nonton La Liga/Liga Spanyol di Vidio
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 15:15
-
Man of the Match Villarreal vs Real Madrid: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 06:19
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 06:07
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Barcelona vs Oviedo: Dani Olmo
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 00:42
-
Tempat Menonton Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 25 Januari 2026, 23:25
-
Tempat Menonton Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 23:09
-
Man of the Match Crystal Palace vs Chelsea: Estevao
Liga Inggris 25 Januari 2026, 23:08
-
Jay Idzes Tundukkan Emil Audero dalam Duel Sassuolo vs Cremonese
Liga Italia 25 Januari 2026, 23:00
-
Hasil Crystal Palace vs Chelsea: Bekuk 10 Pemain Palace, The Blues Tembus 4 Besar!
Liga Inggris 25 Januari 2026, 22:59
-
Resmi! Persib Bandung Daratkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 22:04
-
Cole Palmer Digosipkan Bakal Gabung MU, Bos Chelsea: Kata Siapa Tuh?
Liga Inggris 25 Januari 2026, 21:46
-
Chelsea Dekati Real Madrid, Ingin Boyong Wonderkid Ini?
Liga Inggris 25 Januari 2026, 21:30
-
Mau Julian Alvarez, Barcelona dan Arsenal Harus Setor Segini ke Atletico Madrid
Liga Inggris 25 Januari 2026, 21:18
-
Waduh! Juventus Terancam Gagal Daratkan Youssef En-Nesyri
Liga Italia 25 Januari 2026, 21:08
-
Nonton Live Streaming Arsenal vs Man Utd di SCTV dan Vidio - Liga Inggris 2025/2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 20:45
-
Meski Tidak Direstui Arne Slot, Tottenham Terus Kebut Transfer Andy Robertson
Liga Inggris 25 Januari 2026, 20:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



