Tak Akur dengan Mourinho, Hazard Dilirik Barca
Editor Bolanet | 5 Mei 2014 11:48
Winger asal Belgia itu dikabarkan tengah memiliki hubungan yang tidak harmonis dengan manajer Jose Mourinho, usai tim gagal menembus final Liga Champions. Pelatih asal Portugal itu sempat menuding pemainnya 'tidak ingin berkorban untuk tim'.
Sebaliknya, Hazard juga sempat mengeluhkan gaya bermain Chelsea di bawah Mourinho, yang menurutnya terlalu defensif.
Situasi tersebut membuat Barcelona kemudian amat tertarik untuk mendatangkan Hazard ke Camp Nou musim depan, menurut laporan Mundo Deportivo. Apalagi, tim asuhan Gerardo Martino itu dikabarkan akan melepas sejumlah pemain seniornya di bursa transfer musim depan demi peremajaan skuat.
Berusia 23 tahun, Hazard bergabung dengan Chelsea di tahun 2012 dari Lille. Kala itu ia ditebus dengan harga tak kurang dari 32 juta Euro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









